Presiden Meminta Seluruh Kepala Daerah Untuk Mengantisipasi Penyebaran Covid-19 Pasca libur Hari Raya Idul Fitri 1442 H
Karawang,- Bupati Karawang, dr. Hj. Cellica Nurrachadiana mengikuti rapat koordinasi bersama Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Senin (17/5/2021) pagi.