Pemkab Karawang Gelar Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024
Kab. Karawang - Pemerintah Daerah Kabupaten Karawang menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila tahun 2024 yang mengambil tema Bersama Pancasila Kita Wujudkan Indonesia Emas.